Sunday, 5 November 2017

15 Soal Meliputi Teks Negosiasi dan Teks Anekdot

Pada kesempatan kali ini, penulis telah membuat 15 soal yang berkaitan dengan materi yang sudah penulis belajar di SMA Kristen Kanaan yaitu teks negosiasi dan teks anekdot. Selamat mengerjakan.


1. Bentuk interaksi sosial yang bertujuan mencari penyelesaian diantara pihak – pihak yang mempunyai perbedaan kepentingan dan saling menguntungkan adalah definisi dari … 

A. Cerita Pendek 
B. Anekdot 
C. Prosedur Kompleks 
D. Teks Negosiasi

2. Teks negosiasi mempunyai … struktur kompleks

A. 5
B. 6
C. 7
D. 4

3. Yang tidak termasuk dalam struktur negosiasi adalah … 

A. Orientasi
B. Pembukaan 
C. Pembelian
D. Penutup

4. Yang tidak termasuk dalam struktur teks anekdot adalah …

A. Majas
B. Krisis 
C. Koda
D. Reaksi 

5. Puncak negosiasi terdapat pada struktur … 

A. Penawaran
B. Pembelian
C. Persetujuan
D. Pembuka

6. Definisi dari teks anekdot adalah …
A. Cerita singkat yang lucu dan menarik
B. Cerita penuh misteri
C. Kalimat yang berisikan sindiran
D. Cerita yang menghibur

7. Tindakan yang pertama kali dilakukan agar negosiasi berjalan lancar adalah membuat … 

A. Surat Perjanjian 
B. Kesepakatan
C. Janji
D. Pernyataan tertulis 

8. Bagian penutup dari sebuah teks negosiasi adalah … 

A. Orientasi
B. Koda
C. Penutup
D. Akhiran

9. Teks anekdot mempunyai … struktur 

A. 3
B. 7
C. 5
D. 4

10. “ Ini sudah murah, bu. Ditempat lain lebih mahal. “ Kalimat tersebut adalah kalimat … 

A. Introgatif
B. Ekspresif 
C. Persuasif
D. Deklaratif

11. Tujuan dilakukannya negosiasi adalah untuk mendapatkan …

A. Kesenangan semata
B. Keuntungan diri sendiri
C. Kesepakatan bersama
D. Keuntungan pihak lain

12. Persyaratan yang harus dimiliki oleh seseorang untuk bernegosiasi adalah … 

A. Banyak kawan
B. Banyak bicara yang tidak jelas
C. Acuh tak acuh
D. Kemampuan berkomunikasi

13. Orientasi pada struktur teks anekdot adalah … 

A. Bagian dari akhir cerita 
B. Latar belakang cerita
C. Bagian awal cerita
D. Bagian dimana hal menarik terjadi

14. Bagian dimana penulis menyelesaikan masalah pada bagian krisis dalam struktur teks anekdot adalah …

A. Reaksi
B. Orientasi
C. Koda
D. Abstraksi

15. Struktur dari teks anekdot yang benar adalah … 

A. Abstraksi – Orientasi – Krisis – Reaksi – Koda
B. Koda – Reaksi – Krisis – Orientasi – Abstraksi
C. Orientasi – Abstraksi – Krisis – Reaksi – Koda
D. Krisis – Reaksi – Orientasi – Abstraksi - Koda


Sekian soal yang dapat penulis bagikan, mohon maaf jika ada kesalahan. Terima kasih dan sampai jumpa di artikel selanjutnya. Ciao





3 comments:

  1. 1. A.Cerita Pendek
    2. C.7
    3. B.Pembukaan
    4. A.Majas
    5. A.Penawaran
    6. A.Cerita singkat yang lucu dan menarik
    7. B.Kesepakatan
    8. C.Penutup
    9. C.5
    10. C.Persuasif
    11. B.Keuntungan diri sendiri
    12. D.Kemampuan berkomunikasi
    13. B.Latar belakang cerita
    14. A.Reaksi
    15. A.Abstraksi – Orientasi – Krisis – Reaksi – Koda

    ReplyDelete